Cara Cepat Dapetin Dollar di Clixsense


CLIXSENSE - "NEWBIE" ONLY

Nah sesuai sub judul diatas, artikel saya ini hanya untuk para worker di Clixsense yang masih newbie saja. So buat para guru Clixsense yang sudah punya refferal hingga ratusan bahkan ribuan tidak perlu membaca arikel ini, hukumnya haram kalau baca ini.

Sebelumnya jika belum tahu tentang Clixsense bisa di baca di artikel saya >> Tentang Clixsense
Untuk para newbie (tanpa refferal) pasti susah untuk melakukan PO pertamanya bukan. Karena penghasilan standar member di Clixsense itu untuk View Ads sehari berkisar $0.035. Untuk ClixGrid itu juga belum tentu dapetin dollar. Sedangkan untuk melakukan PO dibutuhkan minimum $8. Jadi diperlukan ($8/$0.035) = 229 hari untuk melakukan PO. Itu secara matematis saja sih.


Terlalu lama bukan, untuk menghasilkan $8 saja diperlukan 229 hari untuk view ads. Karena itu saya ingin memberitahu cara cepat untuk dapetin dollar di clixsense sehingga para newbie bisa melakukan PO dalam seminggu saja, bahkan bisa lebih cepat dari itu.
Ok saya tidak akan bertele tele lagi. Disini kita akan membahas tentang fitur Clixsense yaitu Complete Task. Kita akan mendapatkan banyak dollar dari Complete Task ini.


Bagaimana caranya ya?
Mudah saja, selesaikan semua task yang disediakan oleh clixsense. Task ini biasanya menyuruh member untuk melakukan research, dan writing. Search engine seperti google, bing sangat dibutuhkan untuk mengerjakan task ini. Selesaikan task itu dengan benar dan jangan asal. Kalau Anda asal dan success rate nya dibawah ketentuan maka Anda tidak bisa mengerjakan task sejenis itu lagi.

Berapa banyak task yang bisa diselesaikan perharinya?
Untuk Task tidak setiap hari ada. Jika telah mengerjakan task pada 1 hari, hari-hari berikutnya kita tidak dapat mengerjakan task yang sama lagi. Kita harus menunggu task yang baru lagi. Kalau  saya biasanya tiap 2 minggu sekali dapat task yang baru. Dan pastikan Anda mengerjakan task dengan benar. Saya biasanya bisa mengerjakan lebih dari 30 task dalam 1 hari. Dan bisa menghasilkan $6.00 dalam sehari.


Kok bisa sebanyak itu?
Iya, $6.00 dalam 1 hari itu bisa saja. Malah seharusnya bisa lebih dari itu. Kalau perhitunganku, kalau bisa mengerjakan semua task dalam sehari saja, mungkin $8 - $10 lebih bisa didapatkan dalam 1 hari saja.

Bukannya untuk Indonesia biasanya cuma disuguhkan  3-5 tipe task ?
Iya memang, untuk IP Indonesia biasanya cuma disuguhkan 3-5 task saja dan nilainya juga kecil, rata-rata $0.03-$0.05 per task.

Nah untuk itu jangan gunakan IP Indonesia jika ingin menemukan banyak task dengan nilai yang besar, sekitar $0.03-$0.35/task. Anda bisa menggunakan IP negara lain (kalau saya pakainya IP Amerika). Untuk merubah IP yang simpel bisa menggunakan aplikasi "hotspot shield".


Apa tidak melanggar TOS?
hmmm.. Sepertinya melanggar. Tapi sampai saat ini account saya baik-baik saja. Saya tidak pernah ditegur oleh Clixsense atau bahkan sampai di suspend.

Jangan-jangan semua artikel ini bohong?
Haha..Ini saya kasih bukti-buktinya. Foto-foto task yang saya selesaikan dan penghasilan yang saya dapatkan dari task saja.

Task yang terselesaikan

Screenshot account clixsense saya

Screenshot Payment Proof



Nah itu bukti-buktinya. Dah percaya kan?
Tapi "Saya tidak sepenuhnya menyarankan Anda untuk mengikuti cara saya ini", kalau Anda mengikuti dan ada apa-apa sama account clixsense Anda, Jangan salahkan saya ya .. :)

Kalau yang belum jadi member Clixsense silakan register di sini.

Kalau mau register di refferal saya, komisi refferal saya bagi 50:50. Saya 50%, Anda juga 50%. Jadi semakin banyak penghasilan Anda, semakin banyak juga komisi yang bisa Anda dapatkan dari saya. Pembayaran lewat LR satu bulan sekali. Silakan komen. Itu kalau minat sih. Haha



13 komentar:

Anonim mengatakan...

wah...
ternyata begitu,,
ada ilmu baru ni ...
thaks..

private mengatakan...

iya sama2..
tapi kalau accountnya ada apa2 jgn salahkan saya y..hha

Anonim mengatakan...

kenapa kita dipandang menggunakan proxy pada saat ikut survey nya

private mengatakan...

oh kalau sekarang cara ini udah gag bisa...

Wahid`s Blog mengatakan...

thanks infonya gan,,, sngat membantu :)

www.mamas-wahid.blogspot.com

Big Jaeger mengatakan...

gan qu mw nyax,,klo account paypal yg belum terverifikasi sudah bisa dipake gx? mslhnya qu mw memverifikasi paypalqu setlh dpt hsil dari clixsense, mohon jawabannya Disini ya biar bisa lgsg qu bca . thanks

PT mengatakan...

Clixsense mah cetek bayarannya gan -__- mending ikutan bisnis online ane yang satu ini, info selengkapnya beserta bukti pembayarannya sudah ane posting dengan lengkap di http://goo.gl/swHRk
terima kasih gan ^_^

Unknown mengatakan...

gan bagaimana cara mengganti IPnya
mohon bimbingannya...

Unknown mengatakan...

Gan gmn carany supaya ane bs jd referal elu Gan..ane ud sign up di clixsense n masih newbie bgt..mnta ptunjuk spaya bs lbih mnghasilkan...thanks b4 Gan

Unknown mengatakan...

Cara dapet link saya sendiri di clixsense gmana gan? Aku masih newbie

Anonim mengatakan...

saya punya pertanyaan yang sama dengan wahyu...ayoooo admin jawabannya...malah gak muncul2

Anonim mengatakan...

saya punya pertanyaan yang sama dengan wahyu...ayoooo admin jawabannya...malah gak muncul2

Unknown mengatakan...

bagi teman teman yang ingin mendapatkan penghasilan dari bisnis online gratisan, silahkan simak baik baik namun sebelumnya untuk yang belum bergabung di bisnis ptc clixsense silahkan bergabung dan nikmati penghasilan online yang tidak membutuhkan modal selain hanya koneksi internet doang.Silahkan daftar dengan klik
lihat disini , untuk caranya kalau kurang paham silahkan lihat disini

Posting Komentar

Pages